Affiliate Produk Fisik atau Produk Digital , Mending Mana ?

Affiliate Marketing adalah membantu mempromosikan produk merk orang lain nanti jika ada penjualan yang melalui link kita nanti kita dapat komisi. Istilah yang banyak di kenal masyarakat kita adalah makelar. 


Pelaku bisnis affilate pemula biasanya bingung di hadapkan pilihan antara jual produk digital atau produk fisik. 

Contoh produk digital apa sih ?
Pelatihan , Template Website, Ecourcse , Desain grafis dll.
Produk Fisik yaitu produk yang berwujud dan butuh proses pengiriman . Contoh affiliate produk fisik kalian bisa bergabung dengan program shopee affiliate . Cara daftar shopee affiliate kalian bisa cek disini.

Rekomendasi Kelas Affiliate Marketing : https://bit.ly/KelasAffiliates

Karakterisitik Affiliate Produk fisik
- Pasar lebih luas , untuk produk fisik seperti dari marketplace untuk pasarnya lebih terbuka luas. Anda tinggal tentukan produk dan target market 
- Banyak pilihan produk, pilihan produk cukup banyak karena untuk affilate produk seperti di marketplace itu kumpulan dari ribuan seller. Jadi prouduk apa aja lengkap sehingga bebas lebih banyuak pilihan produk. 
- Komisi kecil , karena keuntungan dari penualan produk fisik lebih sedikit. Maka otomatis komisi yang di berikan untuk affiiater juga tidak banyak. 
- Bisa langsung ke end user, untuk memasarkan produk affiliate bisa lebih mudah dalam memilih target pasar. Karena tinggal di cocokan antara kebutuhan customer dengan produk affilaite yang kita pasarkan. 

Karakteristik Produk digital 
- Profit besar , karena tidak perlu modal di awal dan bisa di jual berulang kali. 
- harus bikin kolam audience biar lebih efektif, kita harus memiliki audience dengan latar belakang profesi atau keahlian tertentu agar akurat. 
- Customer segmen sangat spesifik.

Pemasaran produk digital bisa melalui marketplace produk digital seperti di Indonesia RATAKAN.
kesimpulan , jadi masing-masing punya karakteristik dan marketnya sendiri-sendiri. Tinggal kalian pilh mana yang kalian sukai dan skill yang di miliki. 

Jika ingin belajar lebih jauh tentang affiliate marketing bisa cek disini >> https://bit.ly/KelasAffiliates


Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Cara Memilih Influencer Tiktok Sebelum Kasih Sample

Di tiktok untuk mendapat traffic kunjungan ke produk ada 3 cara. 1. bikin konten , dengan memposting video tiktok di profil dan menyematkan ...